Lowongan Smartfren Job Fair November 2022

Lowongan Smartfren Job Fair November 2022 – PT. Smartfren Telecom,Tbk adalah salah satu perusahaan telekomunikasi terkemuka dengan teknologi 4G LTE terluas di Indonesia. Saat ini sedang membutuhkan tenaga kerja untuk ditempatkan pada posisi berikut.

PROMOTOR / SALES / SPB / SPG

Persyaratan :

– Pria / Wanita

– Usia maksimal 30 tahun

– Pendidikan minimal SMA / SMK sederajat

– Bersedia kerja target

– Memiliki kendaraan pribadi dan HP Android

– Penempatan sesuai domisili

Area :

– Pekanbaru

– Bangkinang

– Pangkalan Kerinci

– Ukui

– Lubuk Dalam

– Duri

– Dumai

– Perawang

– Kandis

– Batam

– Tanjung Pinang

Benefit :

– Gaji pokok

– Insentif & bonus penjualan up to 5jt

– Tunjangan Keagamaan

Bagi yang memenuhi kualifikasi silahkan mendaftar pada link berikut :

bit.ly/smartfren-wow

Informasi lebih lanjut hubungi :

WA : 0857-3070-7200

Ikan terbit tanggal 20 November 2022



Tips saat Mencari Informasi Lowongan Pekerjaan:

  1. cermat dan detail.
  2. Pastikan syarat lamaran kerja dan kelengkapan surat lamaran kerja Anda lengkap.
  3. Menurut Pengalaman Lowongan Kerja yang tidak mencantumkan batas penerimaan atau Deadline biasanya berlaku 3 - 7 hari saja bahkan ada yang bisa mencapai 2 minggu atau bahkan 1 bulan.
  4. kirimkan lamaran pekerjaan anda sesegera mungkin, lebih cepat maka akan lebih baik.
  5. Lowongan Pekerjaan yang tidak memiliki alamat pengiriman dan hanya mencantumkan alamat email, maka semua berkas lamaran hanya bisa dikirim melalui email.
  6. Namun, jika lowongan pekerjaan hanya mencantumkan Alamat Perusahaan, maka semua berkas lamaran diperbolehkan dikirim ke alamat langsung.
  7. Dan terakhir, pastikan Lowongan kerja di Pekanbaru 2023 yang sesuai dengan domisili kamu.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *